Sepenggal Cerita Tentang Remaja dan Anak Putus Sekolah di Desa
Apabila menceritakan tentang desa, saya selalu mengingat betapa sulitnya menempuh pendidikan hingga sekarang. Putus sekolah dan rendahnya minat belajar masih kental di sana. Meskipun tidak seburuk daerah tertinggal seperti wilayah Indonesia Timur, namun kurangnya minat belajar nampaknya juga masih menjadi problem tersendiri. Perlu kita ketahui, […]