Memaknai Setetes Kebaikan Saat Menolong Orang Lain
Ada sebuah renungan tentang menolong orang lain. Apakah benar itu murni karena kebaikan kita? Atau justru balasan Allah untuk kebaikan yang pernah dilakukan orang yang kita tolong? Ceritanya, kemarin sore sekitar pukul 14.00 saya memberikan bantuan kepada seorang ibu. Sebutlah namnya Ibu Ayu. Saya lupa […]